Berita Daerah Politik

Dr.Hj.Winarti,SE.MH. Ikut Hadir Dalam Acara KunKer Menteri Dalam Negeri RI Dalam Rangka Monitoring, Evaluasi Program dan Kegiatan Strategis di Propinsi Lampung.

Berita Lennus, Tulang Bawang, Lampung – Bupati Tulangbawang Dr Hj Winarti SE MH menghadiri Kunjungan Kerja Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Dalam rangka Monitoring, Evaluasi Program dan Kegiatan Strategis di Provinsi Lampung,Bandar Lampung, (5 /1/22)

Yang menghadiri Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia, Bp. Jend (Pol) Prof. Drs. H.Tito karnavian, MA.Ph.D., Gubernur Lampung Bp. Ir Arinal Djunaidi, Forkopimda Prov Lampung, Seluruh Kepala Daerah Kab / Kota Se – Provinsi Lampung, Kepala Bappeda dan Kepala Dinas Kesehatan , Kepala BPKAD seluruh Kabupaten/ Kota se- Prov Lampung.

Acara kunjungan Pada hari Rabu, 5 Januari 2021 Pukul 20.00 Wib sd selesai dan tempat acaranya di Mahan Agung Bandar Lampung.

Kunjungan menteri dalam negeri tersebut membahas Tentang evaluasi kinerja Tahun 2021, Memastikan Program kerja Tahun 2022 akan dapat dilaksanakan dengan baik, Membahas tentang penyerapan anggaran tahun 2021, memberi Support kepada Pemprov Lampung dan Kabupaten/ kota se – Prov Lampung agar optimis bisa bangkit dan tidak terpuruk akibat covid- 19. (Sandika)

Related posts

TANGERANG BERSHOLAWAT BERSAMA PERSAUDARAAN ACEH SERANTAU & MAJELIS RASULULLAH

admin@lennus

Kecamatan Pamulang Adakan Pra Musrenbang Tingkat Kelurahan Pamulang Timur: Tingkatkan Efektivitas Pelayanan Masyarakat.

admin@lennus

SILATURAMI DAN KONSULIDASi SOGAN (SOBAT GANJAR PARNOWO) SEPALEMBANG

admin@lennus

Leave a Comment

* By using this form you agree with the storage and handling of your data by this website.