Respon Cepat, Polisi Temukan Dua Sajam dari Tiga Remaja Hendak Tawuran di Tangerang
beritalennus.co.id TANGERANG — Unit Reskrim Polsek Jatiuwung, berhasil mengamankan tiga remaja diduga akan melakukan tawuran. Polisi juga menyita dua senjata tajam jenis celurit dan corbek....